Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Definisi Pertumbuhan Tanaman Secara Umum

Setiap makhluk hidup mengalami pertumbuhan, salah satunya adalah tanaman yang memiliki peran penting dalam kehidupan dimuka bumi. Sebagai makhluk produsen pangan nomer satu di dunia tanaman selalu tumbuh dari ukuran yang kecil menjadi terus membesar dengan seiringnya berjalannya waktu. 

Tentu Anda juga paham bahwa tanaman mengalami pertumbuhan, sekarang pertanyaan saya, apakah Anda tahu definisi atau penjelasan tentang pengertian pertumbuhan tanaman secara umum? Jika belum tau dan masih bingun akan saya jelaskan dalam artikel ini. 
Definisi Pertumbuhan Tanaman Secara Umum

Ada dua poin dalam penjelasan ini : 

1. Pertumbuhan Ukuran Tanaman Yang Tidak Dapat Kembali 
Maksud dalam poin pertama bahwa pertumbuhan adalah meningkatnya atau bertambahnya ukuran tanaman yang tidak dapat kembali. 

Misal sebelumnya tinggi tanaman jeruk umur 1 bulan setinggi 10 cm, setelah 1 bulan kemudian (umur 2 bulan) tinggi tanaman jeruk 20 cm maka bisa di katakan tanaman jeruk ini mengalami pertumbuhan dan pertumbuhan tanaman jeruk ini tidak dapat kembali menurun dengan ketinggian 10 cm lagi. 

2. Pertumbuhan Ukuran Tersebut Sebagai Akibat Pembelahan dan Pembesaran Sel
Penyebab ukuran tanaman meningkat dikarenakan adanya aktivitas sel yang membesar dan membelah sehingga menyusun organ tanaman menjadi lebih besar dan tinggi. Saya rasa tanpa dijelaskan lebih rinci Anda paham ya maksud dari poin kedua. 

Jadi itu tadi ulsan tentang Penjelasan atau definisi Pertumbuhan Tanaman Secara Umum semoga bermanfaat untuk Anda para pembaca. Jika Anda suka dengan artikel ini, silahkan di like atau di share agar lebih bermanfaat untuk orang lian. Sekian dan sampai jumpa.